Universitas Siber Asia

Profil Lulusan Universitas Siber Asia

Ciri khas profil lulusan Universitas Siber Asia adalah lulusan yang bercirikan, memiliki karakter, integritas, dan soft skill. Profil lulusan Universitas Siber Asia berlaku seragam untuk semua jenis jenjang pendidikan S1.

Deskripsi ciri khas Capaian Pembelajaran untuk lulusan Universitas Siber Asia yang memiliki karakter, integritas, dan soft-skill adalah sebagaimana berikut ini:

  • Berkarakter dan menjunjung tinggi integritas moral.
  • Profesional berbasis keilmuan prodi.
  • Memiliki kemampuan manajerial.
  • Memiliki kemampuan bahasa internasional (Inggris).
  • Memiliki interpersonal skill.
  • Memiliki kemampuan mengembangkan karir profesional.
  • Memiliki kemampuan kewirausahaan.
  • Memiliki kemampuan untuk menerapkan prinsip anti korupsi dan tidak menyalahgunakan narkoba dalam peningkatan karir profesional.
  • Memiliki kemampuan untuk menjaga, melestarikan, dan memanfaatkan SDA dan lingkungan.
  • Memiliki kemampuan untuk mengembangkan bidang peminatan bakat olahraga dan seni bagi mahasiswa yang memiliki talenta atau human interest.

PROFILE LULUSAN SISTEM INFORMASI

Profil lulusan program studi sistem informasi dipersiapkan untuk menjadi sarjana komputer pada bidang khusus E-Business dan Business Intelligent.

  • Chief Information Officer (CIO)
  • Information Technology Director
  • IT Deployment Director
  • IT Planning Director
  • Big Data Scientist
  • Chief Technology Officer
  • Business Develompment Manager
  • Information Systems Manager
  • System Analyst
  • E-Business Specialist
  • Business Intelligence Manager
  • Master Data Service
  • Administrator Business Intelligence